Materi Lengkap Beserta Contoh Soal Persamaan Kuadrat

<


Materi Lengkap Beserta Contoh Soal Persamaan Kuadrat



Pada kesempatan ini saya akan membagikan sedikit ilmu yang saya punya  yang berkaitan dengan matematika yaitu pokok bahasan persamaankuadrat.  

Sebenarnya pokok pelajaran persamaan kuadrat kita mengenalnya dari SD dan SMP meskipun belum sekompleks materi SMA.


A) Konsep Akar Persamaan Kuadrat


Bentuk umum persamaan kuadrat: 

Nilai determinan persamaan kuadrat :



B) Rumus Akar Persamaan Kuadrat


Akar-akar persamaan kuadrat atau harga-harga real yang memenuhi bentuk persamaan dapat diketahui dengan tiga cara atau rumus.


1). Memfaktorkan / Faktorisasi



Bentuk  diubah menjadi bentuk   dengan   dan  


Contoh Soal



 Diketahui : a=1;b=-1;dan c=-12

Ditanya? Tentukan Akar-Akar persamaan.

Jawab

Tentukan faktor dari c, dalam kasus ini nilai c=-12
Kita tahu bahwa faktor dari 12, yaitu:
12 dan 1
6 dan 2
3 dan 4

Namun dalam kasus ini kita cari faktor yang apabila dikalikan hasilnya -12 dan ditambahkan hasilnya -1

Didapat faktor dari 12= 4 dan 3
 Selanjutnya dibuat seperti di bawah ini.

    
   
    

Jadi HP 

2). Melengkapi kuadrat sempurna


Contoh Soal

 
  
Jawab

 

 ;

 ; ruas kanan dan kiri sama-sama ditambah 4 
                                 (ditambah 4 supaya  ruas kiri bisa difaktorkan)
 
 
 

Jadi HP :  


3). Menggunakan rumus abc


 Rumus abc , yaitu : 

Dengan


Contoh 

Tentukan akar dari 

Jawab

Diketahui : a = 2; b=3, c=-1

Ditanya ? Himpunan penyelesaian/akar

Masukan  rumus abc

 




Masukkan atau substitusikan nila a, b, dan c ke dalam rumus abc
Seperti di bawah ini.















Jadi HP : 



B. Konsep Sifat Akar Persamaan Kuadrat


Misalkan  dan  akar-akar persamaan   dengan 
Maka:   dan 

Didapat:
1). Jumlah akar-akar persamaan kuadrat 

2). Selisih akar-akar persamaan kuadrat : 

3). Hasil kali akar-akar persamaan kuadrat : 

4). Jumlah kuadrat :  

5). Jumlah pangkat tiga : 

6). Selisih kuadrat : 

7). Jumlah kebalikan : 



Catatan: 
Jika koefisien a dari persamaan kuadrat bernilai 1
Maka :
1). 
2). 
3). 


Contoh
Jika  dan  akar persamaan kuadrat  
Tentukan nilai dari: 

Jawaban
Diket:  
Maka didapat: a=1; b=3; c=-7

Ditanya?Nilai dari 

Jawab

Jumlah pangkat tiga : 

Maka dari itu kita harus tahu terlebih dahulu berapa nilai dari   dan  
didapat




Selanjutnya kita masukkan atau substitusikan ke dalam bentuk jumlah pangkat tiga

 





Jadi nilai dari:  



C. Konsep Jenis-Jenis Akar Persamaan Kuadrat


Bentuk umum persamaan : dengan 

Nilai  , digunakan sebagai deskriminan (pembeda).
Besarnya nilai D berpengaruh terhadap sifat-sifat akar. Kemungkinan yaitu :


1). Bila maka persamaan kuadrat memiliki 2 akar real yang berbeda
2). Bila maka persamaan kuadrat memiliki 2 akar real yang kembar dan rasional
3). Bila maka tidak memiliki akar (imajiner)


D. Persamaan Kuadrat Baru


Persamaan kuadrat dapat dibentuk jika diketahui kedua akarnya atau informasi tentang kedua akarnya diketahui.

Misalkan  dan  adalah akar-akar dari persamaan kuadrat  , maka persamaan kuadrat baru dengan akar-akar  dan  , dimana  dan  dapat dicari dengan menggunakan rumus:    

Catatan:
Saat menggunakan rumus di atas kita harus paham terlebih dahulu bahwa:
1). 
2). 

Jika terdapat hubungan beraturan antara akar yang lama dengan akar yang baru, maka menggunakan metode invers, yaitu   dan  simetri, maka persamaan kuadrat baru adalah

, dengan  invers dari  

Catatan:
Saat menggunakan metode invers kita harus mengerti dulu bahwa



Menyusun persamaan kuadrat dapat dilakukan dengan memasukan ke dalam bentuk persamaan kuadrat baru, yaitu bisa menggunakan :

(1). Persamaan kuadrat yang akar-akarnya  dan 

   Atau   

Contoh

Jika 2 dan 3 akar-akar suatu persamaan kuadrat. Tentukan persamaan kuadratnya?

Jawaban

Diketahui
 dan 

Ditanya? Persamaan kuadrat baru

Jawab
Masukkan atau substitusikan nilai dari   kedalam bentuk persamaan
 

Jadi didapatkan:








Sehingga persamaan kuadrat yang diperoleh adalah:  


(2). Jika akar-akarnya diketahui mempunyai hubungan dengan akar-akar persamaan kuadrat lainnya.
Contoh
Tentukan persamaan kuadrat baru yang akar-akarnya dua kali akar-akar persamaan  
Jawab 


Didapat nilai : a=2; b=-3; dan c=1
dari mana nilai a,b, dan c. nilai itu kita dapatkan dari bentuk umum persamaan kuadrat
(kalau dirasa masih bingung baca materi di atas terlebih dahulu).

Sehingga
  dan 

 Misalkan persamaan kuadrat baru akar-akarnya   dan      

Karena dalam pertanyaan dua kali akar-akar persamaan 
Maka:

 dan 

Jadi :




Selanjutnya kita masukan atau substitusikan nilai   dan   kebentuk persamaan baru, yaitu:





Jadi didapatkan persamaan kuadrat baru yang akarnya dua kali akar-akar persamaan kuadrat   adalah 


Itulah materi mengenai persamaan kuadrat yang kami sajikan sedemikian ringkas.
Sebelum berlatih mengerjakan soal-soal persamaan kuadrat di bawah
berikut kami berikan pengalaman sedikit tentang tips belajar persamaan kuadrat.

Berdasarkan pengalaman saya dari mengajar dan belajar ada beberapa tips supaya kita dengan mudah belajar persamaan kuadrat diantaranya: 

1.     Kita harus memahami materi pokok perhitungan baik bilangan bulat, pecahan, perpangkatan, bentuk akar dan lainnya, inilah syarat mutlak yang harus kita pahami sebelum belajar persamaan kuadrat. banyak sekali yang menganggap bahwa matematika itu pelajaran yang sulit dipahami padahal itu tidak, itu hanya pandangan yang keliru dan sebagian besar mereka tidak memahami tentang matematika itu sendiri, mereka hanya korban pemikiran turun temurun . Pada postingan yang lain dalam laman Magistermatematika.com telah saya jelaskan bahwa materi matematika itu saling berkaitan satu sama lain.   

2. Tips yang kedua kita harus memahami konsep persamaan kuadrat, ingat memahami bukan menghafalnya. untuk memahami konsep suatu materi matematika khususnya persamaan kuadrat banyak sekali caranya sesuai dengan hati masing-masing tetapi disini berdasarkan pengalaman saya bahwa agar kita mudah memahami konsep persamaan kuadrat kita harus banyak-banyak latihan mengerjakan materi persamaan kuadrat. "coba renungkan seberapa banyak setiap hari kita latihan soal" Hheeeee.

3. Langkah ketiga adalah kita harus menggunakan rumus 12 A, yaitu action, action, action, action, action, action, action, action, action, action, action, dan action, merenung tanpa tindakan akan sia-sia.


Itulah tips agar kita mudah memahami materi persamaan kuadrat yang bisa saya bagikan, semoga artikel ini bermanfaat. Amin

Jika adik-adik masih sulit dalam menerapkan 3 tips di atas saya sarankan untuk membaca laman : Latihan mental bagaimana jago matematika


Jika 
menurut adik-adik postingan ini bermanfaat mohon kiranya untuk membagikan ke publik, agar manfaatnya dapat dirasakan oleh banyak orang. Terima kasih,Wassalam
Semangat Anak Muda, Anak Muda Harapan Indonesia !!!

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Materi Lengkap Beserta Contoh Soal Persamaan Kuadrat"

Post a Comment